• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber
Minggu, 26 Juni 2022
ACEHFOOTBALL.net
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
    • LIGA 1
    • LIGA 2
    • LIGA 3
  • LIGA DUNIA
    • LIGA INGGRIS
    • LIGA ITALIA
    • LIGA SPANYOL
  • PIALA DUNIA
  • FUTSAL
  • A-SPORT
  • ANALISIS
  • PERSIRAJA
  • TV
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
No Result
View All Result
Minggu, 26 Juni 2022
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
No Result
View All Result

Tiga Klub Liga 1 Musim Ini Punya Skuat “Mewah”, Siapa Saja?

Harmain by Harmain
Minggu, 02/02/2020 - 17:03 WIB
in Liga 1
Skuat Bali United saat lawan Persela Lamongan | Foto: Instagram

Skuat Bali United saat lawan Persela Lamongan | Foto: Instagram

Share on FacebookShare on Twitter

ACEHFOOTBALL.net — Kompetisi Liga 1 tinggal menghitung hari. Akhir bulan ini, peluit kick-off akan melengking. Para kontestan juga terus memantapkan armadanya sebelum turun berkompetisi.

Dari 18 kontestan yang sedang memulai persiapan jelang Liga 1, setidaknya ada tiga klub yang sedang berada dilevel tim bertabur bintang. Dalam bahasa sepakbola tim semacam ini lazim disebut Los Galacticos.

Nama Los Galacticos awalnya “diperkenalkan” oleh Real Madrid yang sukses mengumpulkan bintang-bintang dunia dalam satu barisan. Nama-nama beken macam Zinedine Zidane, Ronaldo da Lima, David Beckham, Luis Figo dan lainnya.

Kini, dari persiapan tim-tim Liga 1, setidaknya ada tiga klub yang sudah mendapat tekenan para pemain bintang. Mereka mendatangkan pemain berkelas untuk meningkatkan performa tim di musim ini.

INFO BOLALAINNYA

LIB: Kasus wafatnya suporter di Bandung pelajaran penting untuk Liga 1

LIB: Wafatnya Suporter di Bandung Pelajaran Penting untuk Liga 1

20/06/2022 - 19:29 WIB
LIB: Liga 1 2022-2023 kemungkinan besar mulai 23 Juli

Liga 1 2022-2023 Kemungkinan Besar Mulai 23 Juli

20/06/2022 - 18:32 WIB
Sergio Alexandre | Foto Media Persiraja

Mantan Pelatih Persiraja Asal Brazil Besut PSIS Semarang

11/06/2022 - 20:05 WIB
PSIS Semarang lepas kiper Jandia Eka Putra

PSIS Semarang Lepas Kiper Jandia Eka Putra

08/06/2022 - 23:18 WIB

Dipantau dari instagram masing-masing klub, ketiga klub yang pantas menyandang level Los Galacticos adalah Bhayangkara FC, Bali United dan Persija Jakarta. Menariknya, ketiga klub ini adalah mantan juara Liga 1 dalam tiga tahun terakhir.

Seperti diketahui, Bhayangkara FC juara tahun 2017, Persija Jakarta (2018) dan Bali United (2019). Berikut ini secuil data tentang ketiganya yang dikutip ACEHFOOTBALL dari Bola.com.

— Bhayangkara FC
Bhayangkara FC secara mengejutkan mendatangkan lima pemain bintang pada bursa transfer Indonesia musim ini. Lima pemain tersebut adalah Renan Silva, Ezechiel N’Douassel, Andik Vermansah, Ruben Sanadi, dan Titus Bonai.

Mereka juga memiliki keinginan untuk menjadi kampiun Liga 1 2020 dengan menyandang status Los Galacticos. Selain lima pemain di atas, Bhayangkara FC juga dihuni oleh talenta-talenta terbaik Indonesia seperti TM Ichsan, Nur Hardianto, Rangga Muslim, dan Adam Alis.

Ambisi mereka mendatangkan para bintang tentu saja ingin mengulangi cerita manis musim 2017 saat menjadi juara Liga.

View this post on Instagram

Ini yang ditunggu dan bikin banyak orang penasaran. Selamat bergabung, @andikvermansah 💛

A post shared by Bhayangkara FC (@bhayangkarafc) on Jan 29, 2020 at 4:02am PST

— Persija Jakarta
Persija Jakarta adalah juara Liga 1 2018. Menyambut Liga 1 2020 mereka belanja pemain besar-besaran. Tak tanggung-tanggung, tiga pemain besar Indonesia didatangkan, yakni Alfath Fathier, Evan Dimas Darmono, Marc Klok dan Osvaldo Haay. Nama terakhir meski masih rumor, tapi disebut makin dekat ke kandang Macan Kemayoran.

Alfath Fathier dan Evan Dimas Darmono dan Haay adalah pemain dengan label Timnas Indonesia. Sementara Marc Klok bersinar saat membela PSM Makassar. Sebelumnya Persija sudah memiliki deretan bintang, di antaranya Marco Simic, Riko Simanjuntak, dan Andritany Ardhiyasa.

View this post on Instagram

New Monday. New Week. Let nothing stop you from reaching your goals. #MondayMotivation . #PersijaJakarta

A post shared by Persija Jakarta (@persijajkt) on Jan 27, 2020 at 3:55am PST

— Bali United
Bali United juara bertahan. Musim lalu, mereka meraih tropi Liga 1 2019 dengan bermaterikan pemain bintang seperti Stefano Lilipaly, Paulo Sergio, Ilija Spasojevic dan Melvin Platje.

Lilipaly merupakan pemain berpaspor Indonesia yang memiliki nilai pasar termahal versi Transfermarkt. Serdadu Tridatu juga mendatangkan Hariono dari Persib Bandung.

Skuat Bali United musim ini juga bertambah dengan kedatangan dua pemain berlabel Timnas Indonesia, yakni Nadeo Argawinata dan Gavin Kwan Adsit.

View this post on Instagram

Berikut daftar susunan pemain Bali United vs Persela Lamongan pada friendly match sore ini. Ayo Serdadu Tridatu ! Dije gen Bani 🔥 . . #BaliUnited #BeyondFootball

A post shared by Bali United FC (@baliunitedfc) on Feb 1, 2020 at 12:49am PST

Tags: bali unitedbhayangkara fcliga 1persija jakarta
Share3TweetPin
Previous Post

Persela akan Tentukan Nasib Rahmanuddin dalam Tiga Hari

Next Post

Aceh-Sumut Makin Kuat Tuan Rumah PON 2024, Ini Alasannya

BERITA BOLA LAINNYA

Persita Tangerang resmi datangkan Ramiro Fergonzi

Persita Tangerang Resmi Datangkan Ramiro Fergonzi

08/06/2022 - 20:45 WIB
Borneo FC kian optimistis hadapi Piala Presiden 2022

Borneo FC Kian Optimistis Hadapi Piala Presiden 2022

08/06/2022 - 16:20 WIB
Pelatih Madura United akan perdalam pemahan karakter pemain baru

Madura United akan Perdalam Pemahaman Karakter Pemain

08/06/2022 - 00:38 WIB
Pemain sayap Persita waspada ekstra terhadap dua tim

Pemain Sayap Persita Waspada Ekstra Terhadap Dua Tim

07/06/2022 - 23:58 WIB
Thomas Doll: Persija butuh pemain asing untuk tiga posisi

Persija: Laga versus Sabah FC tak Lebih Penting dari Latihan

04/06/2022 - 18:10 WIB
Arema FC boyong 22 pemain pada laga uji coba lawan PSIS Semarang

Arema FC Boyong 22 Pemain Uji Coba Lawan PSIS Semarang

03/06/2022 - 16:45 WIB
Kongres PSSI sahkan perubahan nama klub termasuk Rans Cilegon

Kongres PSSI Sahkan Perubahan Nama Klub Termasuk Rans Cilegon

30/05/2022 - 19:50 WIB
Nil Maizar pastikan skuad Dewa United siap lakoni Turnamen Pramusim

Nil Maizar: Skuat Dewa United Siap Lakoni Turnamen Pramusim

30/05/2022 - 19:07 WIB
Gol Carlos Fortes bawa PSIS menang atas PSM

PSIS Sambut Turnamen Pramusim Sebagai Ajang Tambah Jam Terbang

30/05/2022 - 18:43 WIB
Persib gelar pemusatan latihan di Batam selama sepekan

Persib Gelar Pemusatan Latihan di Batam Selama Sepekan

29/05/2022 - 20:39 WIB
Load More

Discussion about this post

UPDATE TERBARU

Arsenal Berupaya Datangkan Gabriel Jesus dari Manchester City

Hakim Ziyech Jalin Komunikasi Dengan AC Milan

25/06/2022
Arsenal Berupaya Datangkan Gabriel Jesus dari Manchester City

Cari Pengganti Mane, Liverpool Bidik Rodrygo

25/06/2022
Borneo kalahkan Persija 2-1 -  News

Borneo kalahkan Persija 2-1 – News

25/06/2022
Arsenal Berupaya Datangkan Gabriel Jesus dari Manchester City

Arsenal Tertarik Datangkan Marco Asensio

25/06/2022

Mariano Diaz Ingin Tinggalkan Real Madrid

25/06/2022

POPULER

  • Dua pemain Semen Padang FC tak ikut tur pulau Jawa selama tiga minggu

    Dua pemain Semen Padang FC tak ikut tur pulau Jawa selama tiga minggu

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Rudy: Seragam baru RANS Nus minim sponsor agar tak mirip koran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pelatih Kedah FC akui timnya hilang fokus saat kalah dari Bali United

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pelatih minta pemain Semen Padang optimal hadapi Persikas Subang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Raffi: Penyerang asing baru RANS Nus FC dari Brazil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
FcTables.com
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber
Aplikasi Android aceHTrend

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia

No Result
View All Result
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
    • LIGA 1
    • LIGA 2
    • LIGA 3
  • LIGA DUNIA
    • LIGA INGGRIS
    • LIGA ITALIA
    • LIGA SPANYOL
  • PIALA DUNIA
  • FUTSAL
  • A-SPORT
  • ANALISIS
  • PERSIRAJA
  • TV
  • Login

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In