• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber
Sabtu, 25 Juni 2022
ACEHFOOTBALL.net
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
    • LIGA 1
    • LIGA 2
    • LIGA 3
  • LIGA DUNIA
    • LIGA INGGRIS
    • LIGA ITALIA
    • LIGA SPANYOL
  • PIALA DUNIA
  • FUTSAL
  • A-SPORT
  • ANALISIS
  • PERSIRAJA
  • TV
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
No Result
View All Result
Sabtu, 25 Juni 2022
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
No Result
View All Result

Dele Alli Ungkap Alasan Berani Pindah Permanen ke Everton

Ardi SH by Ardi SH
Selasa, 01/02/2022 - 22:25 WIB
in Liga Inggris
Pemain Tottenham Hotspur Dele Alli menonton pertandingan sepak bola Liga Inggris antara Tottenham Hotspur dan Liverpool di Stadion Tottenham Hotspur di London,  Ahad (19/12/2021).
Share on FacebookShare on Twitter

Alli menutup kariernya di Spurs yang dulu sempat gemilang.

 LONDON — Dele Alli mengakhiri kiprahnya bersama Tottenham Hotspur, yang telah terentang selama tujuh tahun. Gelandang serang asal Inggris bergabung dengan Everton sebagai rekrutan permanen pada pertengahan musim ini. 


Di Everton, Alli sepakat dengan ikatan kontrak berdurasi dua setengah tahun. Nilai transfer Alli ke Everton akan diukur berdasarkan performa winger asal Inggris. Kabarnya, potensi nilai transfer Everton dari Spurs maksimal mencapai 40 juta poundsterling. Winger berusia 25 tahun itu pun mengungkapkan alasannya untuk menerima pinangan The Toffees. 


Selain ingin menemukan kembali performa terbaiknya via kesempatan tampil secara reguler, Alli juga menyebut kehadiran Frank Lampard, yang ditunjuk sebagai pelatih anyar The Toffees, sebagai salah satu faktor utama alasan kepindahannya ke Everton.

INFO BOLALAINNYA

Pemain Manchester City Gabriel Jesus jadi incaran Juventus.

Arsenal dan City Sudah Sepakat Soal Kepindahan Gabriel Jesus

25/06/2022 - 07:36 WIB
Wayne Rooney bikin sensasi dengan gol dari tengah lapangan

Wayne Rooney Sudah Resmi Tinggalkan Derby County

25/06/2022 - 07:24 WIB
Pemain Nottingham Forest, Djed Spence.

Tottenham Belum Sepakat dengan Middlesbrough untuk Djed Spence

25/06/2022 - 07:16 WIB
Kalvin Phillips dari Leeds United. Manchester City dilaporkan tertarik untuk mengontrak Kalvin Phillips pada jendela transfer musim panas 2022.

Manchester City Dapatkan Gelandang Leeds Kalvin Phillips

25/06/2022 - 06:52 WIB


”Saya hanya ingin merasakan kembali kebahagian merumput di lapangan. Bekerjasama dengan Lampard dan pemain-pemain hebat di Everton menjadi kesempatan berharga buat saya. Saya sangat tertarik datang ke klub ini dan menunjukan kemampuan saya pada para pendukung tim ini,” tutur Alli dalam wawancara dengan Sky Sports, Selasa (1/2/2022). 


Frank Lampard resmi ditunjuk sebagai pelatih The Toffees untuk menggantikan Rafael Benitez pada Senin (31/1) petang waktu setempat. Beberapa jam berselang, The Toffees akhirnya merampungkan kepindahan Alli. Mantan pemain Milton Keynes Dons itu pun mengaku telah berbicara secara langsung dengan Lampard. 


Alli bahkan cukup yakin bisa meraih kesuksesan bersama eks pelatih Chelsea tersebut. Alli kemungkinan besar akan melakoni debutnya sebagai penggawa The Toffees saat klub asal Merseyside itu menghadapi Newcastle United di laga lanjutan Liga Primer Inggris, pekan depan.


”Saya sudah sempat berbicara secara langsung dengan dia (Lampard). Dia adalah salah satu mantan pemain yang saya kagumi. Saya senang bisa berkerjasama dengannya, akan sangat menarik. Saya yakin, kami bisa meraih kesuksesan bersama-sama,” ujar Alli. 


Alli mulai memperkuat Spurs usai direkrut dari Milton Keynes Dons dengan banderol lima juta poundsterling pada 2015 silam. Pengoleksi 37 caps buat Timnas Inggris itu telah mencetak 269 penampilan dan menyumbang 67 gol, termasuk 51 gol di pentas Liga Primer Inggris.


Kendati begitu, seiring dengan kehadiran Antonio Conte di kursi pelatih Spurs pada November silam, Alli mulai jarang mendapatkan kesempatan tampil dengan hanya mengemas enam penampilan di semua ajang.

Sumber: Republika

Tags: dele allievertonliga primer inggrisspurstottenham hotspur
ShareTweetPin
Previous Post

Salam Perpisahan Bentancur untuk Semua Keluarga Besar Juventus

Next Post

Enam pemain Pelita Jaya terpapar COVID-19

BERITA BOLA LAINNYA

Gelandang Inter Milan Christian Eriksen. Inter mengumumkan mengakhiri kerja sama dengan Eriksen yang tak boleh bermain di Italia karena menggunakan defibrillator.

Man United dan Brenford Terdepan untuk Gaet Christian Eriksen

25/06/2022 - 06:50 WIB
Kalvin Phillips dari Leeds United. Manchester City dilaporkan tertarik untuk mengontrak Kalvin Phillips pada jendela transfer musim panas 2022.

Rumor: Man City Capai Kesepakatan dengan Kalvin Phillips

25/06/2022 - 06:32 WIB

Milan Relakan Sven Botman Berlabuh ke Newcastle United

25/06/2022 - 06:28 WIB
Reaksi pemain Chelsea Romelu Lukaku pada pertandingan leg pertama semifinal Piala Carabao Inggris antara Chelsea FC dan Tottenham Hotspur di London, Inggris, Kamis (6/1/2022) dini hari WIB.

Man United Kecipratan Untung dari Peminjaman Lukaku

24/06/2022 - 23:14 WIB
Mantan striker Juventus, Gonzalo Higuain.

Gonzalo Higuain Terkekeh Ceritakan Transfernya ke Arsenal 

24/06/2022 - 21:45 WIB
Mantan gelandang Bournemouth, Jack Wilshere.

Jack Wilshere: Gareth Bale tak Dapat Tempat di Arsenal

24/06/2022 - 20:07 WIB
Matthijs de Ligt

De Ligt akan Tinggalkan Juventus Usai Kontrak Baru Gagal

24/06/2022 - 18:10 WIB

Ajax Amsterdam Pasang Harga Baru Untuk Antony

24/06/2022 - 17:19 WIB
Christian Eriksen dari Denmark menghadiri sesi latihan sebelum pertandingan sepak bola Nations League di Elsinore, Denmark, Kamis 9 Juni 2022. Denmark akan bermain melawan Kroasia pada Jumat.

Eriksen Beri Harapan tak Menentu kepada Man United

24/06/2022 - 16:34 WIB
Manajer Liverpool Jurgen Klopp bereaksi selama pertandingan sepak bola Liga Inggris antara Burnley dan Liverpool di Turf Moor, di Burnley, Inggris, Ahad (13/2/2022).

Juergen Klopp Ikuti Saran Gary Neville

24/06/2022 - 16:02 WIB
Load More

Discussion about this post

UPDATE TERBARU

Mariano Diaz Ingin Tinggalkan Real Madrid

25/06/2022
Pelatih minta pemain Semen Padang optimal hadapi Persikas Subang

Pelatih minta pemain Semen Padang optimal hadapi Persikas Subang

25/06/2022
Pelatih Madura akui Barito solid kawal lini pertahanan

Pelatih Madura Akui Barito Solid Kawal Lini Pertahanan

25/06/2022
Dejan Antonic puji pemainnya tuntaskan laga Grup B tanpa kalah

Dejan Antonic puji pemainnya tuntaskan laga Grup B tanpa kalah

25/06/2022
Barito Putra raih hasil imbang 1-1 hadapi Madura United

Barito Putra raih hasil imbang 1-1 hadapi Madura United

25/06/2022

POPULER

  • Dua pemain Semen Padang FC tak ikut tur pulau Jawa selama tiga minggu

    Dua pemain Semen Padang FC tak ikut tur pulau Jawa selama tiga minggu

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Rudy: Seragam baru RANS Nus minim sponsor agar tak mirip koran

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pelatih Kedah FC akui timnya hilang fokus saat kalah dari Bali United

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Raffi: Penyerang asing baru RANS Nus FC dari Brazil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pelatih minta pemain Semen Padang optimal hadapi Persikas Subang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
FcTables.com
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber
Aplikasi Android aceHTrend

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia

No Result
View All Result
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
    • LIGA 1
    • LIGA 2
    • LIGA 3
  • LIGA DUNIA
    • LIGA INGGRIS
    • LIGA ITALIA
    • LIGA SPANYOL
  • PIALA DUNIA
  • FUTSAL
  • A-SPORT
  • ANALISIS
  • PERSIRAJA
  • TV
  • Login

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In