• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber
Jumat, 24 Maret 2023
ACEHFOOTBALL.net
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
    • LIGA 1
    • LIGA 2
    • LIGA 3
  • LIGA DUNIA
    • LIGA INGGRIS
    • LIGA ITALIA
    • LIGA SPANYOL
  • PIALA DUNIA
  • A-SPORT
    • FUTSAL
  • PERSIRAJA
  • PON ACEH-SUMUT
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
No Result
View All Result
Jumat, 24 Maret 2023
No Result
View All Result
ACEHFOOTBALL.net
No Result
View All Result

Semifinal UEFA Nations League: Kroasia vs Belanda, Spanyol vs Italia

MW Kuba by MW Kuba
Rabu, 25/01/2023 - 20:52 WIB
in Antar Negara
Semifinal UEFA Nations League: Kroasia vs Belanda, Spanyol vs Italia
Share on FacebookShare on Twitter

Jakarta () – Hasil undian UEFA Nations League 2022/23 telah diumumkan dengan empat negara saling berhadapan dalam partai semifinal yang akan digelar di Belanda. Acara pengundian dilakukan di kantor pusat UEFA  di Swiss pada Rabu.

Berdasarkan situs resmi UEFA pada Selasa, tim tuan rumah akan menghadapi tim peraih peringkat ketiga Piala Dunia 2022, Kroasia. Sementara itu, Italia dan Spanyol kembali bertemu dalam empat besar.

Italia dan Spanyol sebelumnya bertemu dalam semifinal Euro 2020, dengan Italia pada akhirnya menjadi juara turnamen itu setelah mengalahkan Inggris melalui adu penalti.

Keempat negara tersebut masing-masing adalah juara grup Liga A tahun lalu. Kroasia lolos sebagai juara Grup A1 setelah mengumpulkan 13 poin dari 6 pertandingan.

INFO BOLALAINNYA

Pemain Manchester United selebrasi juara | Foto UEFA

“Setan Merah” Susul 4 Kolektor Trofi Kompetisi Eropa

25/05/2017 - 20:07 WIB
Street Soccer Indoensia-Lithuania Sepakat Juara Bersama kejuaraan Internasional Tafisa Games 2016. (Foto : Eko Densa)

Timnas Street Soccer Indonesia- Lithuania Sepakat Juara Bersama

10/10/2016 - 01:00 WIB

Lionel Messi: Tim Nasional Bukan Untuk Saya

28/06/2016 - 00:08 WIB
Olivier Giroud yang bermain di Arsenal dan Dimitri Payet (West Ham United)

PIALA EROPA: Pemain Liga Inggris Jadi Pembeda

11/06/2016 - 14:12 WIB

Spanyol secara dramatis melaju ke semifinal setelah mengalahkan Portugal dalam pertandingan terakhir Grup A2. Spanyol mengumpulkan 11 poin dan hanya unggul satu angka dari Portugal.

Italia menjadi menjadi juara Grup A3 setelah mengalahkan saingan terdekat Hungaria 2-0 dalam pertandingan terakhir. Mereka mengoleksi 11 poin dan unggul satu angka dari Hungaria.

Sedangkan Belanda lolos ke semifinal setelah mengumpulkan 16 poin, sementara Belgia tertinggal enam poin pada posisi kedua.

Pemenang maju ke final di Rotterdam pada 18 Juni, sedangkan perebutan tempat ketiga dilangsungkan pada hari yang sama di Enschede.

Pertandingan semifinal pertama akan digelar di Rotterdam pada 14 Juni, sedangkan laga semifinal kedua Italia dan Spanyol diadakan di Enschede keesokan harinya.

UEFA Nations League adalah kompetisi dua tahunan yang diperebutkan oleh semua negara Eropa yang terbagi ke dalam struktur liga empat tingkat.

Kompetisi ini menggantikan pertandingan persahabatan yang sebelumnya dimainkan saat jeda internasional. Prancis menjadi juara Nations League edisi terakhir pada 2021 setelah mengalahkan Spanyol 2-1.

Jadwal laga semifinal Nations League 2022/2023:

Semifinal
Belanda vs Kroasia di Rotterdam, 14 Juni

Spanyol vs Italia di Enschede, 15 Juni

Final dan perebutan tempat ketiga, 18 Juni

Sumber: Antara

ShareTweetPin
Previous Post

Thomas Doll Puji Penampilan Aji Kusuma di Persija

Next Post

Pemain Newcastle Ini Sebut Nick Pope Kiper Terbaik di Dunia

BERITA BOLA LAINNYA

Doodle Google

Google Doodle Rayakan Pembukaan Euro 2016

10/06/2016 - 17:53 WIB

Mei 2020, FIFA Umumkan Tuan Tumah Piala Dunia

11/05/2016 - 11:07 WIB

Peringkat Dunia FIFA, Indonesia Nomor 185

06/05/2016 - 15:20 WIB

Tim-tim Terburuk di Kualifikasi Piala Eropa

14/10/2015 - 11:37 WIB

Ini Lima Tim yang Sempurna di Kualifikasi Piala Eropa

14/10/2015 - 10:25 WIB

Piala Eropa: 20 Negara Lolos, 8 Tim Laga Play Off

14/10/2015 - 06:21 WIB

Belanda Hanya Jadi Penonton Di Piala Eropa

14/10/2015 - 06:12 WIB

“Kata Sensasional tak Bisa Wakili Performa De Gea”

13/10/2015 - 19:46 WIB

Ini Negara Yang Sudah Lolos Ke Piala Eropa

12/10/2015 - 07:04 WIB

Albania Ke Piala Eropa, Dua Negara Gelar Pesta

12/10/2015 - 06:41 WIB
Load More

Discussion about this post

UPDATE TERBARU

Elkan Baggott tidak sabar untuk bermain bersama Jordi Amat

Elkan Baggott tidak sabar untuk bermain bersama Jordi Amat

23/03/2023
Jordi Amat meyakini Burundi akan dapat memberikan perlawanan berat

Jordi Amat meyakini Burundi akan dapat memberikan perlawanan berat

23/03/2023
Gesekan muncul dalam tim Red Bull?

Gesekan muncul dalam tim Red Bull?

23/03/2023
Wiljan Pluim akui PSM Makassar hadapi jadwal berat di sisa kompetisi

Wiljan Pluim akui PSM Makassar hadapi jadwal berat di sisa kompetisi

23/03/2023
Markas Manchester United (MU) Old Trafford. MU sudah resmi akan dijual dengan dua penawaran yang telah masuk.

Sheikh Jassim Siap Naikkan Tawaran untuk Membeli MU

23/03/2023

POPULER

  • Foto via skyscrapercity.com

    Lapangan Sepakbola, Ini Ukuran dan Gambar Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • FOTO: Hasil Akhir Latih Tanding Bersama U-14 Sabang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 10 Orang Terkaya di Aceh Tolak Beli Saham Persiraja?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Turnamen U-19 Askab PSSI Bireuen Dimulai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mourinho Sebut Klopp Tak Layak Jadi Manajer Terbaik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
FcTables.com
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Fans Menulis
  • Terms of use
  • Aturan Media Siber
Aplikasi Android aceHTrend

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia

No Result
View All Result
  • HOME
  • BOLA ACEH
  • BOLANESIA
    • LIGA 1
    • LIGA 2
    • LIGA 3
  • LIGA DUNIA
    • LIGA INGGRIS
    • LIGA ITALIA
    • LIGA SPANYOL
  • PIALA DUNIA
  • A-SPORT
    • FUTSAL
  • PERSIRAJA
  • PON ACEH-SUMUT
  • Login

© 2020 - CV. Pedagangkata Aceh Media (Pekame). Made with in Indonesia
Developed by PT. Harian Aceh Indonesia

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In